Sukses Anne Ahira Jadi Pembicara di APEC
Akhir bulan Agustus yang lalu, Ahira menjadi salah satu pembicara di pertemuan APEC untuk mewakili Indonesia atas permintaan pemerintah RI.
Ada banyak serba serbi cerita yang ingin kami "sharing" tentang kegiatan Ahira di Bali selama acara APEC berlangsung.
Pertemuan APEC yang dihadiri oleh perwakilan dari 26 negara ini berlangsung cukup ketat dan tidak sembarang orang bisa keluar masuk selama acara berlangsung.
Beberapa tim support yang datang menemani Ahira sempat khawatir tidak bisa ikut masuk. Untungnya, Ahira sudah melobi pada pihak panitia dari Australia. Alhasil, beberapa tim support bisa ikut melihat dan menghadiri langsung acara tersebut dari awal sampai akhir.
Sejak hari pertama sudah ada kejadian lucu!
Saat tiba, kami dijemput pihak panitia di Bandara. Di sana sudah ada panitia APEC dengan daftar nama-nama peserta untuk diantar ke Hotel.
Ntah... kenapa, kami kok 'terdampar' di hotel yang salah! Kami tiba di hotel di mana seharusnya 'mungkin' delegasi dari Jepang menginap! Panitia sempat bingung saat Ahira bilang "Hey, saya dari Indonesia , bukan dari Jepang!"
Keesokan harinya, Ahira duduk dan posisinya tepat bersebelahan dengan perwakilan dari negara Jepang dan Korea .
Mungkin tidak banyak Asian Brainers yang tahu, Ahira itu jagoan bahasa Korea-nya!
Saat bertemu dengan perwakilan dari Korea , dia langsung memperkenalkan diri, terus ngobrol pakai bahasa Korea . Ntah apa yang dia obrolkan tim support tidak mengerti! :-)
Yang jelas orang Korea itu pun tidak percaya kalau Ahira orang Indonesia . Sampai-sampai dia bertanya kepada kami "Is She really Indonesian? I don't believe it! I think she is a Korean or Japanese!"
Halah..., enak aja Ahira dibilangin orang Korea/Jepang! Nama dan wajah boleh mirip Jepang, tapi sebenarnya Ahira itu khan USA !! Alias "Urang Sunda Asli" :-)
Hari kedua giliran Ahira memberikan presentasi...
Bukanlah hal yang baru bagi kami, melihat Ahira memberikan presentasi di seminar-seminar yang diselenggarakan di kota-kota besar di Indonesia .
Performa-nya selalu mengagumkan. Dia memiliki 'talenta alami' yang bisa membuat setiap peserta fokus pada apa yang sedang dia bicarakan. Pokoknya, sekali dia berbicara, peserta bisa 'terhipnotis' karenanya! :-)
Nah, TAPI..., saat pertemuan APEC, terus terang Team Support sempat merasa deg-degan, karena Ahira harus memberikan presentasi dalam bahasa Inggris. Kami berfikir, Oh My God, bisakah dia memberikan presentasi dalam bahasa Inggris dengan lancar seperti halnya memberikan presentasi dalam bahasa Indonesia ?
Terlebih ini untuk MEWAKILI INDONESIA !
Saat kami begitu deg-deg an... kami lihat Ahira kok seperti tidak ada beban, dia kaleeem sekali, malah dia masih bisa bercanda dengan delegasi lain.
Kami sempat tanya "Ahira, kamu takut nggak?" Dengan santainya dia menjawab "Kenapa takut? Sudah saatnya Indonesia didengar!".
Saat Ahira dipanggil untuk maju ke podium, malah Team Support yang deg-degan! Kami sempat berfikir.. Kalau orang Singapore pidatonya pakai "Singlish"
(Singapore-English), gimana kalau Ahira berpidato dengan gaya "Sunglish" alias Sunda-English...:p
Tapi ternyata oh ternyata... Kami salah besar! Pidatonya Ahira...WOW, luar biasa!!! Siapapun tidak menyangka...karena aksen nya itu lho.... Bule abis!!
Kami tidak menyangka kalau yang sedang berbicara di depan itu adalah Ahira! Bahasa Inggrisnya begitu fasih, begitu lancar, begitu jelas, dan yang penting.... Pidatonya...Memukau!
Tak heran jika Ahira mendapat sambutan yang hangat dan tepuk tangan meriah dari seluruh delegasi yang hadir memenuhi ballroom The Patra Bali Hotel.
Bahkan pada saat sesi makan bersama, Ahira banyak didekati oleh peserta dari negara lain seperti Peru , Amerika , New Zealand , Australia , Canada , Korea , Taiwan , dll. Mereka menyempatkan berjabat tangan dengan Ahira untuk mengatakan, "Presentasi Anda Luar Biasa".
Berbicara bagaimana Ahira bersosialisasi dengan para peserta yang datang dari berbagai negara dan budaya yang berbeda, kami lihat dia begitu mudah diterima, dan begitu cepat bisa beradaptasi.
Tentunya hal ini tidak membuat kami kaget, karena Ahira memang punya banyak klien di seluruh dunia dari bisnis online-nya.
Satu hal yang membuat kami kaget, banyak delegasi dari negara lain yang begitu 'interest' terhadap Asian Brain IMC nya Ahira. Mereka tertarik bagaimana cara Ahira memasyarakatkan Internet Marketing pada orang Indonesia .
Bahkan ada beberapa delegasi dari negara lain yang tertarik untuk mengundang Ahira ke negara mereka. Mereka mengatakan "Anda tertarik jika kami undang ke negara kami untuk mengajarkan Internet Marketing kepada para UKM kami?"
Anda tahu jawabannya Ahira?
Dia bilang....
"Maaf, saat ini saya sedang fokus mengajar orang INDONESIA SAJA".
Dan INI, kami tahu, bukan pertama kali dia menolak dipanggil ke luar negeri untuk mengajar orang lain. Dia lebih memilih HANYA mengajar orang Indonesia saja saat ini!
Tentunya hal ini patut kita syukuri. Kita tahu, banyak orang pintar yang senang mencari nafkah di luar negeri. Karena dari segi materi memang lebih besar. Tapi bukan itu yang Ahira cari. Dia bersungguh-sungguh ingin turut memajukan masyarakat Indonesia melalui pendidikan Internet Marketing. Dan itu sedang, dan akan terus dilakukannya!
Semua orang yang hadir di acara APEC tersebut, termasuk para Deputi Mentri dan Staff Ahli pemerintah RI memberi dukungan pada kegiatan Ahira dalam rangka memperkenalkan Internet Marketing kepada masyarakat Indonesia melalui Asian Brain IMC.
Kami semakin optimis dan bangga, bahwa apa yang Ahira lakukan telah diakui tidak hanya oleh masyarakat & pemerintah Indonesia saja, tapi juga dari pemerintah negara lain. Menurut pandangan pemerintah negara lain, apa yang Ahira lakukan untuk masyarakat Indonesia sudah benar.
Seiring dengan mengalirnya dukungan dari berbagai pihak terhadap keberadaan dan semangat Ahira dengan Asian Brain IMC, kami pun melihat kecenderungan member Asian Brain dari waktu ke waktu memang terus bertambah.
Tentunya, hal ini patut kami syukuri, sekaligus menjadi pelecut untuk memberi layanan yang lebih baik pada semua member Asian Brain.
Kami yakin, doa dan dukungan dari semua Asian Brainers dan pihak-pihak lain adalah alasan yang mendasari tetap kokohnya Asian Brain IMC sampai saat ini untuk menjadi tempat PEMBELAJARAN Internet Marketing PERTAMA dan TERBAIK di Indonesia!
9 Komentar
:)
BalasHapusThat is the situation with precious, beautiful christian louboutin black pumps
BalasHapus. If you want to buy a pair of Louboutins, you will have to pay from $350 to $3000 and that is not an amount everyone can invest in a fashion item, no matter how legendary it is.There is a solution for ladies who shop on budget, and want to look great, wearing top designer brands - wholesale offer of high class brands. If you have a thing for excellent piece of art Christian Louboutin shoes, you can buy them for an amazing price by choosing a special wholesale price offer, online. In order to do that, you will have to contact the company and get all necessary info from them. If you are not in the fashion industry, and can't order shoes like this, you can surf the web, and find reliable, recommended web sites with these special price offers of [url=http://www.clpumps.com]christian louboutin black
[/url].may be this is my best choice,[url=http://www.clpumps.com]christian louboutin sale uk
[/url] is a popular brand in recent years, the red high heels can make a girlfriend looks much more sexy, the special design and its high-quality raw materials also attract my eyes. The price may be a little expensive, how ever, it's worth the value.The red sole design of Christian Louboutin is very beautiful,especially the [url=http://www.clpumps.com/Discount%20Christian%20Louboutin-pumps_c15]Christian Louboutin Pumps[/url], it is also a sign of the Christian Louboutin for about 20 years, but the one I have booked at a online Christian Louboutin shop is red and black, it looks very graceful and special?
cheap travel insurance and uk http://qwc.in/kitchens/kitchens-london-breakfast-bar navy travel claim form dd1351 2 [url=http://qwc.in/decoration/snoopy-christmas-decoration]snoopy christmas decoration[/url]
BalasHapusdance foot positions http://qwc.in/paving/peter-m-starrett-paving-ma workers travel association [url=http://qwc.in/senior-care/senior-home-care-montgomery-county-pa]guide one travel[/url]
nasville travel agents http://qwc.in/sunrooms/free-plans-for-sunrooms crock pot travel bag [url=http://qwc.in/paving/paving-inspector-class]paving inspector class[/url]
movie about sex addict after car crash http://qwc.in/kitchens mann travel charlotte nc [url=http://qwc.in/storage/server-attached-storage]dance away lyrics[/url]
sea travel http://qwc.in/kitchen/kitchen-aid-refriderators calgary travel clinic [url=http://qwc.in/moving/moving-cost-estimates]moving cost estimates[/url]
classic car auto loans http://qwc.in/concrete/arizona-concrete-home-builders what places did mark twain travel to [url=http://qwc.in/storage/jmj-self-storage-fabian-dinkinsmarion-county]runescape auto flax picker for cheap money[/url]
The Ugg Bailey Button is now a classic and a must have! Featuring chestnut suede upper, raw seams, elasticated Ugg branded button and lavish Grade A sheepskin lining. The Bailey Button can be worn as the Classic Short or turned down.
BalasHapusThe best ways to find cheap boots from [url=http://www.bootsuggonsale.com/]pink uggs
[/url] is engaged in online auctions.[url=http://www.bootsuggonsale.com/]uggs usa
[/url] are a great gift for the coming XMAS. If you take the time to search the web and you can find a good deal on [url=http://www.bootsuggonsale.com]genuine uggs
[/url], and even find really cheap UGG's! There are even brick and mortar stores that offer deals as well.
The Ugg Bailey Button is now a classic and a must have! Featuring chestnut suede upper, raw seams, elasticated Ugg branded button and lavish Grade A sheepskin lining. The Bailey Button can be worn as the Classic Short or turned down.
BalasHapusThe best ways to find cheap boots from [url=http://www.bootsuggonsale.com/]ugg clogs
[/url] is engaged in online auctions.[url=http://www.bootsuggonsale.com/]ugg classic tall
[/url] are a great Present for the coming XMAS. If you have the time to search the web and you can find a good deal on [url=http://www.bootsuggonsale.com]ugg coupons
[/url], and even find really cheap UGG's! There are even brick and mortar stores that offer deals as well.
retro travel trailer http://qeu.in/plane-tickets/seiour-plane-tickets huntington beach travel agents [url=http://qeu.in/tourism/peurto-rico-tourism]peurto rico tourism[/url]
BalasHapustrain travel in new zealand http://qeu.in/airline/arab-emirates-airline ephrata travel [url=http://qeu.in/map/kowloon-canton-railway-east-rail-map]air travel to goshen ny[/url]
discount travel to tashkent http://qeu.in/maps/maps-of-glawsgow-england black travel tours [url=http://qeu.in/tourist/zellam-see-tourist-information]zellam see tourist information[/url]
australian travel forum http://qeu.in/tour/tour-sri-lanka smallest airstream travel trailer [url=http://qeu.in/motel/coach-house-motel-and-cottages]lamborghini 16 count travel humidor[/url]
travel lite trailer http://qeu.in/car-rental/intarnational-car-rental tibet travel season [url=http://qeu.in/airport/getting-to-gatwick-airport]getting to gatwick airport[/url]
royal adventure travel hawaii http://qeu.in/hotel/hotel-colour-frankfurt info http www admissions uga edu orientation 2005 travel htm [url=http://qeu.in/cruise/north-charleston-cruise]cheap tickets discount air travel[/url]
Greetings,
BalasHapusI have a message for the webmaster/admin here at www.blogger.com.
May I use part of the information from this blog post right above if I give a backlink back to this website?
Thanks,
Alex
Hi guys,
BalasHapusWould you like to watch Captain America online? It is not released yet but you can watch it already!
Click here to [url=http://watch-captainamericaonline.com/]watch Captain America online free[/url]
We are living in some automated contemporary culture someplace time is often cost.
BalasHapusThis is why? FreeBobblehead can be the option choice that is most certainly an excellent source of lesbian and gay and as well as impress days.
A different excellent, even though mythic, write-up describing like a variety of
smell normally from a Offshore watch. While included, you really disposable some pod, as such getting rid of the significance about very hard
refreshing.
my blog post: Coffee machine Manufacturers in Usa